Tentang Kami

Misi dan Visi
Pelayanan bagi pelanggan.
Pesatnya persaingan dalam bisnis jasa service dan perawatan AC saat ini mengharuskan kami Pasirindo selalu membuat inovasi dan nilai tambah dalam rangka memenangkan persaingan yang sehat dalam bisnis jasa service AC.
Karenanya Pasirindo yang dikelola secara professional serta di dukung teknisi yang berpengalaman senantiasa mengedepankan konsep untuk selalu meningkatkan pelayanan bagi pelanggan, tanpa di dukung pelayanan yang baik dan adanya pelanggan kami tidak berarti apa-apa.
Visi & Misi Pasirindo.
Visi :
- Menjadikan Perusahaan jasa service/rawat AC yang terpercaya dan unggul di Kalimantan Timur.
Dengan tujuan :
1. Menjaga kwalitas jasa service dan kepuasan pelanggan
2. Menghasilkan keuntungan yang membawa berkah bagi perusahaan dan karyawan.
3. Menjadikan perusahaan yang unggul dan mampu bersaing dan berkembang .
Dalam menjalankan usaha :
1. Semua pekerjaan berwawasan lingkungan
2. Meningkatkan kwalitas karyawan
3. Jujur dalam melaksanakan pekerjaan dan dapat di percaya
Misi:
- Bergerak dalam bidang jasa service yang mengutamakan kepuasan pelanggan.
Dengan tujuan:
1. Menjadi perusahaan yang kuat sehat dan Mandiri
2. Menjaga kepentingan pelanggan
3. Dalam melaksanakan pekerjaan selalu mengutamakan keselamatan kerja
4. Mendukung program pemerintah dalam pengelolaan gas Freon yang berwawasan lingkungan.

OWNER PASIRINDO ( Burhanuddin A Waman )
TENTANG KAMI
PASIRINDO (CV) Adalah perseroan komanditer yang bergerak dalam bidang jasa service Air Conditioner ( AC ) dan supplier, yang melayani pekerjaan di pemerintahan maupun swasta dalam rangka turut berperan serta dibidang jasa service dan supplier khususnya perbaikan pemasangan dan pengadaan AC.
Sesuai dengan pengalaman sampai saat ini terbukti bahwa Pasirindo sebelum menjadi Perseroan komanditer telah mampu menyelesaikan pekerjaan pemasangan dan perawatan unit AC baik di lokasi Perusahaan Tambang Batu Bara, lokasi Perusahaan Perkebunan Kelapa Sawit dimana lokasi kerjanya 200 s/d 500 Km dari kantor Pasirindo.
Kami juga di percayakan untuk melakukan perawatan serta perbaikan di Crane Barge yang berlokasi di pengoboran lepas pantai.
Disamping itu juga kami masih tetap menerima pekerjaan yang dipercayakan oleh berbagai kantor Perusahaan swasta dan masyarakat kota Balikpapan dengan tidak membedakan pelayanan antara pelanggan Perusahaan maupun Rumah tangga yang menggunakan alat pendingin ruangan AC keduanya kami kerjakan/dilaksanakan sesuai dengan tata cara kerja yang professional.
Dari kenyataan dan pengalaman tersebut CV Pasirindo mampu berkomunikasi juga bekerjasama dengan berbagai pihak (User) disamping itu kami juga menjalin kerjasama dengan Service Center dari agen pemegang merk AC yang ada dikota Balikpapan maupun rekan kerja teknisi-teknisi yang berpengalaman dan sangat bertanggung jawab atas pekerjaan yang dilaksanakan.
JASA SERVICE KAMI.
CV.Pasirindo mengerjakan pelayanan jasa perbaikan yang meliputi beberapa bidang sebagai berikut:
- Pengadaan unit AC baru
- Rental AC Split untuk Office dengan system sewa pakai
- Pemasangan unit AC baru pada bangunan gedung,lokasi Project
- Perbaikan/ perawatan unit AC Split, AC Kasset AC Standing Floor dan AC Central
- Perbaikan Refregirator/ Kulkas, Dispenser dan Mesin cuci.
Hubungi kami di telp. 0542 -791383 0542 - 418010 - 085 346 119 616
Contak person : Burhanuddin
Walaupun AC sudah dirambah akar pohon tapi service rutin tetap dilakukan sesuai jadwal.
Photo koleksi Pasirindo
ooooo000ooooo
SEMAKIN BESAR PK AC YANG DIGUNAKAN SEMAKIN BESAR PULA DAYA LISTRIK DIBUTUHKAN
Photo koleksi Pasirindo
STOP JANGAN DI BACA:
MAU PUNYA WEBSITE/SITUS SENDIRI?
BAIK UNTUK PRIBADI ATAU PERUSAHAAN
CUMA Rp 260.000,-
PALING MURAH SE- INDONESIA
TERMASUK DOMAIN (ALAMAT WEBSITE,CONTOH: www.Pasirindo.com) & hosting
Langsung online tanpa biaya tersembunyi
Fitur website:
- Lebih dari 650 pilihan desain (bisa dimodif)
- Bisa membuat email dengan domain anda sendiri, misalnya namaku@pasirindo.com tidak lagi pakai email gratisan yahooo.....j
- CMS yaitu edit bisa dilakukan dimana saja termasuk di warnet
- Ada halaman forum,album photo, form online untuk kontak atau pendaftaran,chat box,dll..
Juga berkesempatan memiliki usaha online dengan jangkauan konsumen seluruh Indonesia dengan menjadi mitra kami.
Selengkapnya silahkan kunjungi :
http://Pasirindo.com/web
Update terakhir: January 15. 2019 13:51:35 |